Miris, Gedung Sekolah Bagus Namun Tidak Ada Mebeleir

    Miris, Gedung Sekolah Bagus Namun Tidak Ada Mebeleir
    SDN 4 Sukaraja tampak bagus dan megah 2 lantai

    Lebak, - SDN 4 Sukaraja di Kecamatan Malingping Lebak Banten, nampak megah dengan bangunan sekolah 2 lantai. Namun siapa sangka, tampak bagus dan megah ternyata tidak punya mebeleir.

    Para siswa pun ketika proses Kegiatan Belajar Mengajar (KBM), duduk dilantai keramik tanpa menggunakan kursi dan meja

    "Memang gedung sekolah bagus pak, karena dapat bantuan bangunan. Tapi mebeleir kita ga ada, sudah pada rusak, sehingga para siswa ngampar ketika belajar, " ujar seorang guru di SDN 4 Sukaraja yang enggan disebutkan namanya, Senin 21 Maret 2022.

    Untuk kebutuhan, guru tersebut menyebutkan seluruh kelas belum ada mebeleir, pihaknya pun kebingungan harus bagaimana menyikapinya.

    "Kalau kebutuhan, seluruh kelas dari kelas 1 hingga 6 belum ada. Kalau 1 kelas 10 meja, 20 kursi, ya tinggal kalikan saja, " ungkapnya.

    Pihaknya pun berharap segera ada bantuan dari pemerintah terkait mebeleir sekolah.

    "Ya mudah-mudahan ada bantuan dari pemerintah, atau bagaimana pun caranya, karena kasihan para siswa harus ngampar, " pungkasnya. (Cex)

    SDN 4 Sukaraja Mebeleir Siswa Ngampar
    Uce Saepudin

    Uce Saepudin

    Artikel Sebelumnya

    Sanhawi Terpilih Secara Aklamasi Sebagai...

    Artikel Berikutnya

    Angin Kencang, Kantor Desa Malingping Selatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Danlanud Sultan Hasanuddin Mengantar Keberangkatan Wakil Presiden RI Kunker Ke Larantuka
    TNI dan ADF Bicarakan Peningkatan Kerjasama Militer
    Andri M Firdaus, Angkat Bicara Selaku ketua Projo DPC Kabupaten Lebak , Soal Ketum Projo , Lindungi Judi Online merupakan Flaming Politik keji
    BPD, Perangkat, RT, RW dan Karang Taruna Kompak Mundur, Minta Kades Dipecat
    Kordiv HPPS Panwascam kecamatan Cilograng Tegaskan Netralitas ASN
    Kinerja Triwulan Pertama di Depan Tim Evaluator Itjend Kemendagri, Pj. Bupati Lebak Paparkan Capaian
    Hak Siapa Cashback Pengadaan Mobil Ambulans dan Siaga di Desa Kabupaten Lebak
    Wartawan Sedang Meliput Diduga Diserang Kepala Inspektorat Deli serdang
    Diduga ketahanan pangan Anggaran Tahun 2023 Rp 25.000.000 Warga dan ketua BPD sebut Program Gagal  bibit ikan Dan pakan
    Gakkum KLHK Segera Periksa Oknum Pejabat Perhutani KPH Banten BKPH Bayah dan 49 Orang Terduga Pengusaha Batu Bara  Ilegal di Lebak Selatan
    Penerima Bansos PIP Mengeluh Meja Kursi SDN 3 Cijengkol Dibebankan Beli
    Andri M Firdaus, Angkat Bicara Selaku ketua Projo DPC Kabupaten Lebak , Soal Ketum Projo , Lindungi Judi Online merupakan Flaming Politik keji
    Ketua KNPi Cilograng secara simbolis berikan hewan kurban Kambing dari Yayasan Rahma international Society kepada warga Desa Gunung Batu
    LSM GMBI wilter Banten Menunggu Rapat koordinasi dengan Internal Organisasi yang Disebut  Adanya Minta Uang Oleh Kepala Kesbangpol Lebak???
    Diduga Salah Seorang Warga Desa Cikotok Tewas di Bunuh Perampok
    Ada Apa? Terkait Dana BOS SMAN 01 Cilograng
    Diduga Oknum Pejabat Perum Perhutani dan Pengusaha Tambangan Batu Bara Ilegal diKawasan Perum Perhutani Dinilai Rugikan Keuangan Negara, Tim Hukum LSM KPKB Akan Laporkan

    Ikuti Kami